Training and Development
GRCP Consulting memahami bahwa pengetahuan mendalam, keterampilan praktis, dan sikap kerja yang tepat adalah kunci kesuksesan auditor internal. Kami telah merancang Program Pelatihan Khusus untuk memberikan wawasan industri dan regulasi serta mengembangkan keterampilan praktis yang langsung diterapkan di lingkungan kerja.
Dengan fasilitator ahli berpengalaman, kami menyajikan modul pelatihan yang disesuaikan dan pengalaman interaktif, menghadapi tantangan nyata di lapangan. Pendekatan holistik kami memastikan pengembangan pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja yang memberdayakan auditor internal menjadi lebih berkualitas dan percaya diri.
Program Pelatihan
Pengetahuan Mendalam
Program pelatihan kami dirancang untuk memberikan Anda:
Keterampilan Praktis
Dukungan Berkelanjutan
Sikap Profesional
Kami memberikan pemahaman mendalam tentang industri, regulasi, dan praktik terbaik dalam audit internal untuk memastikan keahlian yang komprehensif dan relevan.
Kami menyediakan pembaruan terbaru dan konsultasi pasca-pelatihan untuk mendukung penerapan dan pengembangan berkelanjutan.
Kami menyediakan simulasi dan latihan realistis dengan umpan balik pribadi dari fasilitator ahli untuk memastikan pengalaman pelatihan yang efektif.
Kami fokus pada pengembangan etika, komunikasi, dan kepemimpinan untuk membentuk auditor internal yang profesional dan efektif.
Jenis Layanan Pelatihan
On Demand
Pelatihan On Demand adalah solusi ideal untuk perusahaan yang ingin meningkatkan kinerja tim secara berkelanjutan. Dengan fleksibilitas dalam memilih materi dan jadwal, setiap Internal Auditor dapat memperoleh pelatihan yang relevan dengan peran dan tanggung jawab mereka.
Terjadwal
Pelatihan Terjadwal menyediakan program pelatihan terstruktur dengan topik dan jadwal yang telah ditentukan, memudahkan Anda memilih opsi yang paling sesuai dengan kebutuhan Anda.
Pemetaan Materi
Internal Auditor dan Teknologi
Teknik Internal Auditor
Konteks dan Lingkungan
Internal Auditor
Who’s the Masters? Internal Auditor’s Stakholders and Beneficiaries
Internal Auditor dan Three Lines Model
Internal Auditor & Enviromental, Social, and Governance
Mahkota Internal Auditor: Etika, Independence, and Objectivity
Strategic Partnering
Internal Auditor as a Trusted Advisor
Internal Auditor dalam Teori Governance
IPPF & GIAS
Nature of Work (GRC Integration)
Internal Auditor Cycle Best Practice
Risk Based Approach
Internal Auditor Integrated Approach
Agile and Flexible Audit
Risk-based Internal Audit Plan
Talent Management
Quality Assurance and Improvement Program
Internal Auditor Role in Anti Fraud Program
Cybersecurity Audit
Remote Auditing
Internal Auditor & Data Analytics
Continuous Audit
Understanding and Auditing BIG DATA
Artificial Intelligence in Internal Auditor
Combined Assurance
Integration with ERM